Thursday 9 June 2011

Tgl 12 Juni ada Kelas Edukasi yg diadakan oleh AIMI Jabar, membahas seputar Common Problems in Breastfeeding sekalian ada acara tumpengan HUT yg ke-1 AIMI Jabar. Jangan lewatkan ya bun, hayukk daftar.....

1 comment:

  1. Puting lecet... luka... sampai berdarah? Payudara terasa keras,
    bengkak sampai badan meriang? Bayi menangis terus...bayi menolak menyusu
    langsung dari payudara...produksi ASIP tiba2 menurun...? memang ada saja
    permasalahan yang dapat dijumpai selama perjalanan kita menyusui sang buah
    hati. Mari kita bahas secara bersama2 berbagai common problems tersebut
    - puting lecet dan luka, candida (thrush)
    - membedakan payudara bengkak, tersumbat, mastitis dan abses
    - mengapa bayiku menangis terus?
    - aneka bentuk, rupa dan warna feces bayi ASIX
    - breast refusal (menolak menyusu langsung dari payudara)
    - produksi ASI tiba2 menurun
    - beda nursing strike (tiba2 menolak menyusu) & early weaning
    - weaning with love
    Juga akan dipraktekkan metode pemberian tambahan asupan melalui
    sistem Supplementary Nursing.

    Tanggal: 12 Juni
    Jam: 9:00 - 12:30
    Tempat: STUDEN CAREER. JL. SUPRATMAN 104


    HTM:  (termasuk snack, cd materi, goodie bag)
    - Member AIMI: Rp 75.000/pax atau Rp 140.000/couple
    - Umum: Rp 90.000/pax atau Rp 170.000/couple


    Info: Marthia 0857 2152 5805 / 022-9209 2933Registrasi: daftar[at]jabar.aimi-asi.org

    ReplyDelete